Gerbang Sekolah Digembok, SMAI Yakin Nongkojajar Demo


 


Pasuruan, potretlensa.com - Ratusan siswa sekolah menengah atas Islam (SMAI) Yakin, Desa wonosari, Nongkojajar, kabupaten pasuruan, pagi ini tidak bisa masuk ke dalam sekolah. Sebab, gedung sekolahnya digembok salah satu ahli waris pemberi hibah tanah sekolah tersebut.


Penggembokan ini menyebabkan ratusan siswa berkerumun di depan pagar sekolah. Tampak dipagar tertulis, "Bagi pihak-pihak yang ingin mempergunakan Objek ini beserta segala fasilitasnya, harus mengajukan izin tertulis kepada H. Mansyur Iskandar,".  


Siswa berkerumun dilanjutkan dengan aksi demo Menuntut pembukaan gembok pagar sekolah dibuka dengan membentangkan poster bertuliskan, "kembalikan sekolahan kami karena kami mau sekolah dan belajar lagi," selasa(16/05/203). 



Akibat penutupan tersebut para Siswa dan Guru tidak bisa masuk kedalam sekolah yang mengakibatkan kegiatan belajar mengajar terhenti.


"Berharap permasalahan ini bisa cepat selesai biar kegitan belajar mengajar disekolah kami berjalan normal seperti biasa, kasian anak-anak mereka ingin belajar," harap kepala sekolah SMAI Yakin Imbron.


Kepala desa Wonosari, Herlambang Santosa menyampaikan kepada media potretlensa.com, sangat disayangkan adanya penutupan gerbang sekolah SMAI Yakin Nongkojajar yang mengakibatkan terhentinya kegiatan belajar mengajar sekolah tersebut yang dimana ada generasi bangsa menuntut ilmu disitu.


"Biarkan proses hukum berjalan, tapi kegiatan sekolah juga tetap bisa berjalan karena ini menyangkut kepentingan umum, yang dimana ada generasi bangsa menuntut ilmu di dalamnya. kasian mereka kalau Hak belajarnya terhalang," tutup Herlambang.


Sementara, pihak kepolisian yang ada di lokasi mengungkapkan hanya membantu pengamanan dan agar tidak menyebabkan macet.(*red)

COMMENTS

Nama

Gaya Hidup Kesehatan l Nasional Olahraga Patroli Pemerintahan Peristiwa Piknik Vi Video Viral
false
ltr
item
Potret Lensa: Gerbang Sekolah Digembok, SMAI Yakin Nongkojajar Demo
Gerbang Sekolah Digembok, SMAI Yakin Nongkojajar Demo
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjK7YzykWi7Qf4k8zAYJkqiK58pYJkQoCq0fBcDM9Pyx1h4CCJa5tfBE3FEDb-Mb0fW92RSDfYInpmgv8huSTcXOPxQbQsl4WY5rLEmM9if4MRzslf4lmwqEdbYYMgadsfEPSRxvwRbasvVaoBkeYHMj7DjAp9dPBc2lTAeAMI7bHTRCiqg57z0HKB5/s16000/IMG-20230516-WA0049.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjK7YzykWi7Qf4k8zAYJkqiK58pYJkQoCq0fBcDM9Pyx1h4CCJa5tfBE3FEDb-Mb0fW92RSDfYInpmgv8huSTcXOPxQbQsl4WY5rLEmM9if4MRzslf4lmwqEdbYYMgadsfEPSRxvwRbasvVaoBkeYHMj7DjAp9dPBc2lTAeAMI7bHTRCiqg57z0HKB5/s72-c/IMG-20230516-WA0049.jpg
Potret Lensa
https://www.potretlensa.com/2023/05/gerbang-sekolah-digembok-smai-yakin.html
https://www.potretlensa.com/
https://www.potretlensa.com/
https://www.potretlensa.com/2023/05/gerbang-sekolah-digembok-smai-yakin.html
true
7929766032921212232
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy