Dongkrak Ekonomi Warga, Pemdes Kandangan Kerjakan Jalan Usaha Tani


 


Pasuruan, Potretlensa.com - Indonesia sedang menatap dan menuju target menjadi lumbung pangan dunia pada tahun 2045. Tentu perlu adanya perbaikan potensi sumber daya alam, serta potensi sumber daya manusia, agar dapat memaksimalkan hasil pertanian.


Namun, tidak paralel dengan berbagai kendala yang dihadapi para petani di Indonesia. Mulai dari kendala alat dan mesin pertanian yang belum bisa dimanfaatkan secara optimal yang penyebabnya adalah akses menuju area persawahan atau perkebunan yang mereka miliki, masih belum memadai.



Untuk mempermudah pengankutan hasil panen pemdes kandangan kecamatan tosari kabupaten pasuruan  membangun jalan usaha tani (JUT) yang di anggarkan dari dana desa Rp 33.655.200 dengan panjang 215m lebar 80cm. Senin 25/12/23.


Kepala desa kandangan Muali menyampaikan, JUT bertujuan mempermudah akses para petani dalam memperluas jalur distribusi hasil pertanian, serta meningkatkan pendapatan petani. 



"Kita berucap syukur atas pembangunan JUT ini mas, walaupun minim anggaran dari dana desa, dan ini bisa mempermudah masyarakat untuk mengangkut hasil panen", jelas muali ke potretlensa.com. 


Sementara, Kepala dusun Kalitejo kidul Sukarto mengungkapkan, pembangunan JUT ini Sepanjang 215 meter, untuk dapat di manfaatkan masyarakat bisa mengangkut hasil panen dan biaya ongkos angkut jadi murah.

Jurnalis : Bima

COMMENTS

Nama

Gaya Hidup Kesehatan l Nasional Olahraga Patroli Pemerintahan Peristiwa Piknik Vi Video Viral
false
ltr
item
Potret Lensa: Dongkrak Ekonomi Warga, Pemdes Kandangan Kerjakan Jalan Usaha Tani
Dongkrak Ekonomi Warga, Pemdes Kandangan Kerjakan Jalan Usaha Tani
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgQMZ0xVxNG3nIthbSha9YtXcPYqUVu15_-alyhaG4oz4LitP-Uk9GVvbzfcXj-YJRC3Gicj6tlnvBLWGJMdBwDdpFSQU-sfwHy_8MAKluskR2H75zflgA8ipVIbVE57nqHt1F15P-qKKvRkz46F_f0ufNrEbRmuwHg0TzpzPOkGeJBpp4_enRhlDLTAvA/s16000/IMG_20231225_113326.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgQMZ0xVxNG3nIthbSha9YtXcPYqUVu15_-alyhaG4oz4LitP-Uk9GVvbzfcXj-YJRC3Gicj6tlnvBLWGJMdBwDdpFSQU-sfwHy_8MAKluskR2H75zflgA8ipVIbVE57nqHt1F15P-qKKvRkz46F_f0ufNrEbRmuwHg0TzpzPOkGeJBpp4_enRhlDLTAvA/s72-c/IMG_20231225_113326.jpg
Potret Lensa
https://www.potretlensa.com/2023/12/dongkrak-ekonomi-warga-pemdes-kandangan.html
https://www.potretlensa.com/
https://www.potretlensa.com/
https://www.potretlensa.com/2023/12/dongkrak-ekonomi-warga-pemdes-kandangan.html
true
7929766032921212232
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy